Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

Keren... Patung ikan raksasa dari bekas botol plastik

Gambar
patung ikan dari bekas botol plastik ini dibuat di pantai Botafogo Rio de Janeiro, Brazil. Lebih keren kalau dilihat di malam hari.... Sumber :  http://www.warnetjago.info/

FOTO dan VIDEO: Festival Olahraga Gulat Gambia

Gambar
Gulat Gambia merupakan salah satu festival olahraga yang sering diselenggarakan masyarakat Gambia, Afrika. Dalam gulat ini, pegulat boleh melakukan "penguncian" terhadap sang lawan, akan tetapi mereka dilarang melakukan "penguncian" lawan di bagian kaki. Pemain yang jatuh (menyentuh tanah) pertama kali akan diinyatakan kalah. Gulat ini merupakan festival olahraga ini bentuknya hiburan. Pada umumnya peraturan gulat Gambia ini sama dengan lainnya. Para pemain dilarang melakukan tindakan pemukulan, menampar, meninju, atau melempar pasir ke wajah lawan. Ketika pegulat menunjukkan bahwa ia akan menyerah , ia cukup mengangkat tangan ke atas. Berikut foto dan video Gulat Gambia. Quote:

Bukti Ilmiah “Bulan Terbelah” dari Manuskrip Kuno, Raja India & NASA

Gambar
Quote: Terdapat bayak Mukjizat-mukjizat yang diingkari oleh kaum musyrik disebabkan kedengkian mereka terhadap islam, Di antaranya adalah Mukjizat Peristiwa terbelahnya Bulan yang disebutkan dalam Al-Quran di Zaman Rasulullah Saw atau 14 Abad yang lalu: اقْتَرَبَتِ السَّاعَةُ وَانْشَقَّ الْقَمَرُ * وَإِنْ يَرَوْا آَيَةً يُعْرِضُوا وَيَقُولُوا سِحْرٌ مُسْتَمِرٌّ * وَكَذَّبُوا وَاتَّبَعُوا أَهْوَاءَهُمْ وَكُلُّ أَمْرٍ مُسْتَقِرٌّ “Telah dekat datangnya Hari Kiamat dan Bulan telah terbelah * Dan jika mereka (orang-orang musyrikin) melihat suatu tanda (mukjizat), mereka berpaling dan berkata: “(Ini adalah) sihir yang terus menerus” * Dan mereka mendutakan (Nabi) dan mengikuti hawa nafsu mereka, sedang tiap-tiap urusan telah ada ketetapannya” [القمر: 1-3] عَنْ عَبْدِ اللَّهِ، قَالَ انْشَقَّ الْقَمَرُ عَلَى عَهْدِ رَسُولِ اللَّهِ صلى الله عليه وسلم بِشِقَّتَيْنِ فَقَالَ رَسُولُ اللَّهِ صلى الله عليه وسلم ” اشْهَدُوا ” “Dari Abdullah Berkata bahwa Bulan terbelah menjadi dua bagian di

Sejarah Kota Legenda Mesir yang Hilang Kini di temukan

Gambar
Para arkeolog telah berhasil menemukan dan merekonstruksi kota tua yang telah tenggelam di dasar laut Mediterania sejak 1.200 tahun yang lalu. Kota bernama Heracleion itu ditemukan dalam bentuk puing-puing situs. Dalam eskavasinya, arkeolog menemukan 64 kapal yang terkubur di tanah liat tebal dan pasir di dasar laut. Di kota yang diperkirakan eksis pada abad ke-8 Masehi itu juga ditemukan koin emas dan batu perunggu yang menjadi alat tukar perdagangan. Dilansir Telegraph, 29 April 2013, benda lain yang ditemukan adalah patung raksasa berukuran 16 kaki atau 4,8 meter, dengan beberapa patung dewa kecil lainnya. Arkeolog juga menemukan lempengan batu beraksara Yunani dan Mesir kuno. Benda-benda itu kemudian diangkat ke permukaan. Sementara baru-baru ini, para penyelam menemukan puluhan kapur sarkofagus (tempat penyimpanan mayat). Keberadaan kapur ini diyakini mengandung mumi binatang, yang dibuat untuk sesaji bagi para dewa di masa itu. "Kota yang kami ekskavasi ini adalah kota bes

Ini Dia Batu Tertua di Muka Bumi

Gambar
Para ilmuwan telah menemukan batuan yang hingga saat ini diyakini sebagai batu tertua di Bumi. Usianya yang mencapai 4,28 miliar tahun membuat batu itu lebih tua 250 juta tahun dibanding batu-batu tua yang ditemukan sebelumnya. Menurut perhitungan ilmiah, Bumi terbentuk sekitar 4,6 miliar tahun lalu dari piringan debu dan gas yang mengelilingi Matahari. Namun sisa-sisa dari bongkahan batu Bumi yang asli amat sulit ditemukan karena sebagian besar materinya terdaur ulang oleh perut Bumi akibat gerakan lempeng tektonik yang terus-menerus mengubah permukaan Bumi. Pada 2001, para ahli geologi menemukan lempengan batu yang dikenal sebagai sabuk hijau Nuvvuagittuq di pesisir timur Hudson Bay, Quebec utara. Menduga bahwa batu-batu di sana mungkin berasal dari periode awal terbentuknya Bumi, para pekerja geologi menelitinya untuk menentukan usianya. Mereka mengukur variasi-variasi kecil isotop (bagian unsur yang memiliki jumlah netron berbeda) dari elemen langka Bumi, neodymium dan samarium

Misteri, Benarkah Jepang Suku Yahudi yang Hilang?

Gambar
Misteri, Benarkah Jepang Suku Yahudi yang Hilang? Benarkah Jepang suku yahudi yang hilang ya? Entahlah, Jepang, negeri yang terletak relatif jauh dari Mesir, pusat dan asal dari Kabbalah (ajaran Yahudi) memiliki keterkaitan dan bahkan diyakini masih satu hubungan darah. Bukankah orang Jepang memiliki kepercayaannya sendiri yang diberi nama Shintoisme dan orang-orang Israel juga memiliki kepercayaannya sendiri yang dinamakan Agama Yahudi dengan kitab Talmudnya? Sebuah fakta menarik akan terkuak di sini, pertanyaan besar yang akan terjawab dari dua peneliti sejarah Jepang-Yahudi yakni Pendeta Arimasa Kubo dan Joseph Eidelberg. Kedua bangsa yang sepertinya beda, Jepang dan Yahudi, ternyata memiliki banyak kesamaan dalam tradisi kunonya. Yang pertama bernama Arimasa Kubo. Dia merupakan orang Jepang asli yang dilahirkan di kota Itami di Hyogo tahun 1955 dan lulus dari Tokyo Bible Seminary pada tahun 1982. Di usia ke -22 tahun Arimasa Kubo telah mendapat kepercayaan untuk memimpin majala

Sejarah 7 Jenis Buaya yang Hidup di Jaman Purba

Gambar
Buaya, mungkin agak jarang kita lihat kecuali saat kita mengunjungi kebun binatang atau kebetulan kamu tinggal di daerah yang memiliki habitat buaya, salah satu predator terganas di muka bumi ini adalah salah satu seleksi alam paling kejam, dimana saudara-saudara sereptilnya musnah dan punah disaat asteroid raksasa menghantam bumi 65 juta tahun yang lalu mahluk ini secara luar biasa mampu bertahan hingga sekarang. bagaimana mereka bisa bertahan? ternyata hampir semua mahluk jaman purba yang masih hidup sekarang bisa selamat karena bisa bertahan di dalam air sebagai salah tempat paling aman dari bencana alam. untuk mengenal pebih jauh tentang buaya admin ajak kamu untuk mengenal jenis-jenis buaya yang hidup di jaman purba dulu, disimak ya..  1. BoarCroc (Kaprosuchus saharicus) Kaprosuchus adalah sebuah genus yang telah punah dari mahajangasuchid crocodyliform.Hal ini diketahui dari tengkorak yang ditemukan di Upper Cretaceous Echkar Formation di Niger.Namanya yang berarti "BoarCr

Kisah Oey Tambahsia Sang Playboy Batavia

Gambar
Memasuki kawasan Glodok setelah melewati Pancoran terletak Jalan Toko Tiga. Kita tidak tahu dinamakan demikian. Tapi ada yang menyebutkan awalnya merupakan jalan dengan tiga toko. Orang Tionghoa menyebutnya Sha Keng Tho Kho. Dahulu di Jalan Toko Tiga Glodok, terdapat sejumlah toko tembakau, yang sekarang masih dapat kita jumpai dalam jumlah tidak banyak. Paruh pertama abad ke-19, tepatnya pada 1830′an, di kawasan Toko Tiga terdapat sebuah toko tembakau terbesar di Batavia. Pemiliknya adalah Oey Thay, yang berasal dari Pekalongan. Waktu itu dagang tembakau sangat menguntungkan. Maklum di Batavia sebagian besar warganya memakan sirih. Hingga di rumah-rumah terdapat tempat sirih dan tempolong (kaleng) untuk membuang ludah sirih. Oey Thay sangat dikenal dan disegani masyarakat. Ia memiliki empat anak, satu wanita yang kemudian menikah dengan putri Bupati Pekalongan. Karena kedekatannya dengan Mayor der Chinezen, ia pun diangkat sebagai Lieutnan der Chinezen, untuk kawasan Kali Besar. Ka

Sum Kuning, Kasus Pemerkosaan Misterius di Indonesia

Gambar
Keanehan dalam Kasus Sum Kuning (1970) Ini adalah kasus getir dan pahit dari seorang gadis muda bernama Sumarijem seorang gadis muda dari kelas bawah seorang penjual telur dari Godean Yogyakarta yang (maaf) diperkosa oleh segerombolan anak pejabat dan orang terpandang di kota Yogyakarta kala itu.Kasus ini merebak menjadi berita besar ketika pihak penegak hukum terkesan mengalami kesulitan untuk membongkar kasusnya hingga tuntas. Pertama-tama Sum Kuning disuap agar tidak melaporkan kasus ini kepada polisi. Belakangan oleh polisi tuduhan Sum Kuning dinyatakan sebagai dusta. Seorang pedagang bakso keliling dijadikan kambing hitam dan dipaksa mengaku sebagai pelakunya. Tanggal 18 September 1970 Sumarijem yang saat itu berusia 18 tahun tengah menanti bus di pinggir jalan dan tiba-tiba diseret masuk kedalam sebuah mobil oleh beberapa pria, didalam mobil Sumarijem (Sum Kuning) diberi bius (Eter) hingga tak sadarkan diri, Ia dibawa ke sebuah rumah di daerah Klaten dan diperkosa bergilir hi

Misteri Harta Karun 8 Ton Suku Maya

Gambar
Seorang profesor mengklaim menemukan petunjuk lokasi harta karun suku Maya seberat 8 ton pada Dresden Codex Kita selalu takjub dengan petualangan memburu harta karun seperti yang digambarkan dalam film Indiana Jones atau National Treasure. Tetapi bagi Joachim Rittsteig, petualangan yang sesungguhnya baru akan dimulai karena ia mengklaim telah berhasil menemukan sebuah petunjuk yang mengarah kepada lokasi harta karun suku Maya. Ia menemukan petunjuk itu di dalam Dresden Codex yang telah berusia ratusan tahun. Perlu dicatat kalau Joachim bukanlah seorang pengkhayal yang terlalu banyak me  film petualangan. Ia adalah seorang profesor Emeritus di universitas Dresden yang telah mempelajari kebudayaan suku Maya selama 40 tahun. Ia juga ahli bahasa suku Maya dan salah satu objek penelitiannya adalah Dresden Codex yang berisi catatan-catatan mengenai kebudayaan suku Maya. Joachim percaya kalau pada Codex itu tersembunyi harta karun berupa emas murni seberat 8 ton. Bukan itu saja, Joachim m

Orang Aceh Misterius yang Menembak Jend. Kohler pada Zaman Penjajahan

Gambar
Pada tahun 1873, Belanda mengeluarkan maklumat perang terhadap Aceh. Perang ini merupakan perang terlama dan paling melelahkan yang pernah dilakoni oleh Belanda. Pendaratan pertama Belanda di Aceh (1873), disambut Pertempuran hebat oleh Pejuang Aceh Dimulai agresi Belanda pertama terhadap Aceh tahun 26 Maret 1873, Pasukan Belanda yang dipimpin oleh Jenderal Kohler berhasil mendarat di pantai Ulee Lheu setelah mematahkan pertahanan pantai Kesultanan Aceh. Pasukan Belanda kemudian bergerak menuju pusat ibu kota kerajaan, Kutaradja (Banda Aceh saat ini-red). Kedatangan Belanda ini mendapat perlawanan sengit dari pejuang Aceh. Namun karena persenjataan Belanda yang lengkap membuat pejuang Aceh terpaksa mundur, dan Belanda berhasil menguasai Masjid Raya Baiturrahman. Beberapa sumber disebutkan, saat itu pasukan ekspedisi Belanda berkekuatan 5.000 orang. dikutip dari sebuah sumber pada tanggal 14 April 1873, ketika Jenderal Kohler sedang menginspeksi pasukan Belanda di areal mesjid terse

Tehnik Manusia Terbang dalam Pembuatan Piramida Mesir

Gambar
Melampaui segala bayangan akan keraguan, dari banyak dan beragamnya prestasi dibidang arsitektur yang dibuat oleh ras manusia, sudah pasti Piramida Mesir pastilah masuk dalam daftar teratas dalam hal yang menakjubkan dan bangunan mengagumkan yang pernah dibuat. Begitu banyak teori yang dikemukakan dalam pembuatan Piramida mulai dari pengangkutan bebatuan dari jarak yang jauh yang digelindingkan menggunakan kayu hingga teori dari penelitian terbaru yang menemukan bahwa bebatuan piramida adalah batu yang dibuat dari tanah liat yang dibakar. Dari banyak kontroversi dan perdebatan mengenai proses pembuatan piramida hingga teori pembangunan piramida berkat bantuan alien, namun teori konvensional tetaplah menunjukkan bahwa piramida dibangun dimasa dinasti tua hingga zaman dinasti menengah, kira-kira dari milenium ke-3 SM hingga kira-kira tahun 1650 SM. Menurut pengetahuan konvensional bahwa alasan piramida dibangun adalah sebagai makam para firaun (namun hingga kini belum ada ditemukan m

Prosopagnosia, Fenomena Tak Dapat Mengenali Wajah

Gambar
Cecilia Burman selalu punya masalah dengan wajah, bahkan ketika masih kecil, ia harus berjuang hanya untuk mengenali wajahnya sendiri di foto sekolah, dan sampai hari ini dia masih kesulitan untuk mendeskripsikan seperti apa wajah ibunya. Selama bertahun-tahun dia telah menyinggung perasaan banyak teman-temannya, ketika berpapasan di jalan-jalan lingkungan atau di lorong-lorong kantor dia berlaku seperti orang asing. "Orang-orang berpikir aku hanya sombong," kata Burman, 38, seorang konsultan komputer di Stockholm, "Itu membuat saya benar-benar sedih kehilangan teman-teman baru karena mereka mengira saya tidak mau repot-repot untuk menyapa." Gaylen Howard, 40, seorang ibu rumah tangga di Boulder, Colorado, mengatakan bahwa ketika ia berdiri di depan sebuah cermin di toilet yang ramai, dia harus membuat ekspresi wajah lucu sehingga, seperti yang dikatakan nya, "Saya bisa mengenali mana wajah saya." Apa yang terjadi kepada mereka? Amnesia?, brainwash?, a